Posts

Showing posts from March, 2017

KERJA SAMA INTERNASIONAL

Image
 1. Latar Belakang  a. Persamaan yang melatarbelakangi munculnya kerja sama internasional, antara lain:   1. Keadaan geografis; contohnya ASEAN (Association of South East Asian Nation) yang anggotanya terdiri atas negara-negara di wilayah Asia Tenggara. 2. Sumber daya yang dimiliki; contohnyanegara-negara penghasil minyak membentuk organisasi yang bernama OPEC (Organization of Petroleum Exporting Countries). 3. Keadaan ekonomi; contohnya kondisi ekonomi negara berkembang yang mendirikan organisasi. 4. Kepentingan politik; contohnya negara-negara yang tidak memihak salah satu negara adikuasa dengan membentuk organisasi GNB (Gerakan Nonblok).  b. Perbedaan yang melatarbelakangi munculnya kerja sama internasional, antara lain: 1. Perbedaan sumber daya yang dimiliki; bila persamaan sumber daya mendorong munculnya kerja sama, perbedaan sumber daya pun dapat mendorong munculnya kerja sama. Negara-negara yang berbeda sumber daya yang dimiliki akan menjalin kerja s

IQ (INTELLIGENCE QOUTIENTS) dan EQ (EMOTIONAL QUOTIENTS)

Image
IQ(Intelligence Qoutients) Ialah istilah kecerdasan manusia dalam kemampuan untuk menalar, perencanaan sesuatu, kemampuan memecahkan masalah, belajar, memahaman gagasan, berfikir, penggunaan bahasa dan lainnya. Anggapan awal bahwa IQ adalah kemampuan bawaan lahir yang mutlak dan tak dapat berubah adalah salah, karena penelitian modern membuktikan bahwa kemampuan IQ dapat meningkat dari proses belajar. Kecerdasan ini pun tidaklah baku untuk satu hal saja, tetapi untuk banyak hal, contohnya ; seseorang dengan kemampuan mahir dalam bermusik, dan yang lainnya dalam hal olahraga. Jadi kecerdasan ini dari tiap – tiap orang tidaklah sama, tetapi berbeda satu sama EQ(Emotional Quotients) EQ adalah kemampuan berkomunikasi seseorang dalam dua dimensi, yaitu arah ke dalam (personal) dan arah ke luar (interpersonal), kecerdasan manusia dalam kemampuan untuk menalar, perencanaan sesuatu, kemampuan memecahkan masalah, belajar, memahaman gagasan, berfikir, penggunaan bahasa dan lainnya. Ang

TRAGEDI TRAGEDI DI INDONESIA

Image
Sejarah DI/TII BUKANLAH PEMBERONTAKAN! 1. Pemberontakan DI/TII di Jawa Barat Gerakan DI/TII  di Jawa Barat tampak pada waktu terjadi penarikan pasukan TNI dari wilayah yang diduduki Belanda ke wilayah RI sebagai akibat perundingan Renville. Akan tetapi, anggota Hizbullah dan Sabilillah tidak mengikuti ketentuan perundingan Renville. kedua laskar itu berada di bawah pimpinan  Seoekarmadji Maridjan Kartosuwirjo. Semula Kartosuwirjo ikut bergerilya di daerah Jawa Barat. Ia ingin membentuk negara Islam lepas dari Republik Indonesia. Untuk itu ia menghimpun orang-orang yang setia kepadanya untuk masuk tentara Darul Islam. Pada tanggal 4 Agustus 1949 Kartosuwirjo memproklamasikan berdirinya Negara Islam Indonesia (NII). Tindakan Kartosuwirjo itu membahayakan persatuan dan kesatuan nasional. Rakyat pun sangat dirugikan karena Kartosuwirjo dan anggotanya melakukan teror, pembunuhan, pengrusakan, dan pengambilan harta kekayaan masyarakat secara paksa. Penumpasan